Brand Ambassador News

Rossa, Brand Ambassador Baru Oriflame

30/01/2013
Post Image

KOMPAS.com – Kemandirian dan penampilan Rossa yang selalu terlihat menarik ternyata tak hanya memukau para penggemarnya. Kelebihan penyanyi berusia 34 tahun tersebut membuat perusahaan kosmetik Oriflame meliriknya sebagai brand ambassador baru, khususnya untuk kategori skincare, make-up, fragrance, bodycare, dan aksesori.

Read more