Awards Brand Ambassador Business News

Wonderful Indonesia Co-Branding dengan Artis Entrepreneur dan 19 Brand Korporat

14/11/2017
Post Image

PESONA INDONESIA TRAVEL – Kementerian Pariwisata melakukan sinergi Co-Branding Wonderful Indonesia dengan 21 brand artis entrepreneur. Kegiatan penandatanganan Nota Kesepahaman (NK) dilakukan Menteri Pariwisata (Menpar) Arief Yahya dengan para Artis Entrepreneur sekaligus melakukan Perjanjian Kerjasama (PKS) dengan 19 brand korporat di Balairung Soesilo Soedarman, Gedung Sapta Pesona Jakarta, kantor Kementerian Pariwisata (Kemenpar), Selasa (14/11).

Read more