Hari yang dinantikan oleh para penggemar musik di Singapura telah tiba. Pada tanggal 12 Agustus 2023, konser tour Rossa “Another Journey: The Beginning” resmi diadakan oleh SAH Entertainment & Inspire IDN di Singapore. Rossa, sang Ratu Pop Indonesia, menghentak panggung konser dengan karisma dan suara emasnya.
Rossa Dapat Penghargaan Perempuan Berprestasi di Bidang Seni dan Budaya
Ceknricek.com – Penyanyi Rossa menerima penganugerahan Perempuan Berprestasi di Bidang Seni dan Budaya dari Dewan Pimpinan Pusat – Perhimpunan Perempuan Lintas Profesi Indonesia (DPP PPLIPI) pada Rabu (24/5) malam, di Hotel Mulia, Jakarta Selatan.
K-Pop heavyweight Super Junior to collaborate with Indonesian singer Rossa!
New Straits Time – KUALA LUMPUR: It looks like the K-Pop music genre will be making an even bigger impact in Indonesia as artistes from both South Korea and the Republic will be working more closely together in the near future. According to Koreaboo today, Netizens were hyped by the recent news that long-standing K-Pop group Super Junior will be collaborating with top Indonesian pop singer Datuk Seri Rossa.
Netizens Still Can’t Believe Super Junior Will Be Collaborating With Top Indonesian Singer Rossa
Koreanboo – Netizens still can’t believe that Super Junior will be collaborating with Indonesian icon Rossa but everyone is incredibly excited! On February 21, representatives from SM Entertainment including Lee Soo Man met with the president of Trans Media and the chairman of CT Corp in Jakarta to establish their new partnership with the company.
SM Announces Collab Between Super Junior And Indonesian Singer Rossa + Establishes Joint Venture With CT Corp
Sommpi – Asia : SM Entertainment (SM) is joining hands with CT Corp and entering the Indonesian market.
On February 21, SM announced its plan to establish a joint venture with Trans Media, a comprehensive media company under CT Corp, at the Grand Hyatt Hotel in Jakarta, Indonesia. CT Corp is a business group leading the media, finance, and retail sectors in Indonesia. Through their joint venture, they will focus on four areas including entertainment and content production, comprehensive advertising, lifestyle business, and digital business.
Rossa naik gelar kebangsawanan dari “DATO” menjadi “DATO SRI”
Pahang, Malaysia – Diva Pop Indonesia Rossa kembali mengukir sejarah baru dalam industri musik karena tepat pada hari ini (24/10/2018) Rossa mendapatkan kenaikan gelar bangsawan dari Kerajaan Pahang Malaysia, dari yang semula “DATO” menjadi “DATO SRI”.
Rossa dapatkan anugerah tertinggi “Planet Muzik Special Award / Legend Award” dari APM 2018
Diva Pop Indonesia Rossa baru saja menorehkan prestasi di ajang musik bergengsi tingkat regional yaitu “Anugerah Planet Muzik 2018”. Dalam acara APM semalam, Rossa berhasil menyabet penghargaan “Planet Muzik Special Award / Legend Award” atas prestasi-prestasi yang telah ia torehkan di ranah musik regional seperti Indonesia, Malaysia, Singapore & Brunei.
Rossa masuk 2 nominasi Anugerah Planet Muzik 2018 (APM 2018)
Diva Indonesia Rossa kembali mendapatkan nominasi di ajang penghargaan bergengsi 4 negara yaitu Anugerah Planet Muzik (APM). Pada tahun ke-17 penyelenggaraan APM 2018 ini, Rossa mendapatkan 2 nominasi untuk 2 single terbarunya yaitu “Bukan Maksudku” & “Pernah Memiliki feat. D’Masiv & David NOAH)”.
Sukses di Jakarta, Rossa Gelar Konser di Singapura
JAKARTA, KOMPAS.com—Setelah sukses menggelar konser di Jakarta pada April 2017 lalu, penyanyi Sri Rossa Roslaina Handayani (38) atau yang akrab disapa Rossa, kini tengah bersiap untuk menggelar konser yang sama di Singapura.
Rossa Siap Gelar Konser Tunggal di Singapura November 2017
Detik HOT, Jakarta – Diva legendaris Indonesia, Rossa siap gelar konser tunggal di Singapura pada bulan November 2017 nanti. Saat ini Rossa pun tengah melakukan persiapan jelang konsernya tersebut.